Hasil pengukuran panjang lapangan sekolah adalah 975 cm. Jika dibulatkan ke puluhan terdekat, maka panjang lapangan tersebut adalah … cm.
Jawaban:
900 yach kak jawabannya soalnya ke puluhan
Jawab:
980 cm
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Contoh pembulatan bilangan puluhan:
381 = 380
382 = 380
383 = 380
384 = 380
385 = 390
386 = 390
387 = 390
389 = 390
Angka 1, 2, 3, 4 itu dibulatkan menjadi puluhan yang ada dalam soal
Angka 5, 6, 7, 8, 9 itu dibulatkan menjadi puluhan setelahnya
SEMOGA MEMBANTU :D
[answer.2.content]